Alih Bahasa Pustaka Pararatwan i Bhumi Jawadwipa 1.1
Type: Naskah Kuno
" ​Seperti halnya Naskah Wangsakerta yang lainnya, naskah Pustaka Pararatwan i Bhumi Jawadwipa 1.1 ini ditulis dengan menggunakan aksara Jawa yang jenis aksaranya mirip dengan yang disebut oleh Drewes (1969:3) quadrat script. Adapun bahasa yang digunakan adalah bahasa Jawa yang banyak mengandung kosakata bahasa Jawa Kuna dan bahasa Jawa Cirebon. Karangannya berbentuk prosa, campuran antara paparan . . . . . "